Cara membuat approval dengan power automate Dalam tulisan ini kita akan membahas mengnai proses persetujuan atau approval untuk dokumen ataupun record dengang menggunakan power automate, dalam tulisan ini menggunakan skenario approval sebagai berikut: Data source : Sharepoint List Proses Automation : Approval 1 layer Notification : Microsoft Outlook Langkah - Langkah Membuat automated cloud flow , masukan nama flow dan pilih triger (disini menggunakan source sharepoint list sebagai triger) kemudian klik create. Masukan alamat site dan nama sharepoint listnya. Lengkapi informasi pada action approval sesuai dengan data informasi yang ada di source data. Tambahkan action condition, disini untuk menangkap output dari proses approval apakah reject atau approve. Tambahkan action update item, disini untuk merecord hasil dari approval baik nama, tanggal dan status approval. Action send email, untuk mengirinkan notifikasi kepada creator tentang status dokumen nya. Kemudi...
Komentar
Posting Komentar